Cara Membalas Email Otomatis di Yahoo Mail ~ newbieXpose
Anda Bisa Memberikan Donasi Pada Blog Ini Dengan Klik Iklan Dibawah ini atau Banner atau Menjadi Follower atau Berkomentar, Terima Kasih Atas Bantuannya

Cara Membalas Email Otomatis di Yahoo Mail

Hai sob, apa kabar?   Semoga sobat dalam keadaan yang terbaik, o ia apakah sobat saat ini sedang merencanakan untuk pergi berlibur bersama keluarga dan sobat tidak akan sempat untuk mengirim email balasan kepada keluarga atau rekanan Anda agar mereka tahu keberadaan Anda, tidak ada salahnya sobat mencoba untuk mempergunakan pembalas email otomatis untuk yahoo mail selama sobat berlibur?  Caranya pun sangat gampang sekali :
Pertama-tama ke ID yahoo Anda untuk men-setup penjawab email otomatis.
-  Klik pada pilihan Opsi dan pilih balasan otomatis.

-  Atur tanggal yang Anda inginkan untuk mengaktifkan balasan otomatis dan centang kotak Aktifkan respons  otomatis selama liburan Anda.
-  Ketik pesan Anda di kotak pesan.
-  Jika Anda ingin menerima salinan klik opsi "Kirimkan salinan sampel ke Kotak Masuk saya"
-   klik "Simpan perubahan".
semoga bermanfaat dan sobat bisa tenang menikmati liburannya.....

2 comments:

Zona Baru mengatakan...

Info menarik gan, langsung saya coba...,

NewbieXpose mengatakan...

@Zona Baru Makasi kunjungannya gan...

Posting Komentar